Simfoni Kemah Tabor - Kemah Belah Kasih
KUMPULAN LAGU
Patrisius Pa, SVD
1/8/2026


SYAIR SIMFONI KEMAH TABOR (KEMAH BELAS KASIH)
Kemah yang sejuk indah, taman rumput hijau segar.
Warna warni bunga-bunga, sungguh bahagia kita
Kemah yang hening sepih, bahagia yang merana.
Sabda Terang kehidupan, sumber harapan kita.
Kemah yang sunyi suci, semai benih Sabda Allah.
Jiwa-jiwa yang dahaga, mencari wajah Allah.
Kemah yang tenang tentram, ruma doa kita semua.
Dalam senyap bercahaya, wajah Tuhan yang mulia.
Kemah yang penuh berkah, karunia kasih Tuhan.
Pengampunan kedamaian, berkat kerahiman-Nya.
Kemah murid Sang Sabda, yang setia penuh karsa.
Mewartakan Sabda Allah, bagi segala bangsa.
Kemah saksi Sang Terang, dalam dunia yang kelam.
Memancarkan Cahaya-Nya, enyahkan kegelapan.
Kemah peziarah harapan, dengan para wisatawan.
Rasa damai, suscita ada bersama Tuhan.
Contact
Reach us for bookings and inquiries
+62 821-4421-2701
© 2025. All rights reserved.